Selasa, H / 25 Maret 2025

48 Batch PT Pupuk Kaltim Ikuti Program ACT Consulting

Kamis 22 Oct 2020 09:49 WIB

Reporter :Endah Diva Qaniaputri

Coach Risman (Trainer lisensi dari Dr. (H.C) Ary Ginanjar Agustian) saat memandu training

Foto: dok. ESQ

ESQNews.id, JAKARTA – ACT Consulting adakan sebuah event yakni Program Training Leadership Development Program (LDP) IV Batch 1 dan 2 serta LDP V Batch 1 di PT Pupuk Kalimantan Timur (PKT) by zoom.


PT PKT adalah salah satu perusahaan industri strategis di Indonesia dengan lima unit pabrik Amoniak dan lima unit pabrik Urea. Instansi ini terletak di Bontang, Kalimantan Timur dan merupakan anak PT Pupuk Indonesia Holding Company. 


<more>


Pegawai PT PKT ikuti training Batch 1 dilaksanakan selama 5 hari, sedangkan Batch 2 selama 3 hari. Gelaran ini merupakan rangkaian yang dilakukan hingga 2021 dengan total 48 batch.


Coach Bramanto, Coach Dudi, Coach Risman, Kstaria ESQ Idham, Kstaria ESQ Musafir, Kstaria ESQ Said yang memandu training ini.




Di awal sesi para peserta training diajak untuk ‘Ngopi’ atau Ngobrol Pagi, yang bertujuan untuk saling sharing tentang hal-hal yang membahagiakan.


“Semoga training ini dapat berjalan lancar dan memberikan manfaat serta membantu budaya organisasi di Pupuk Kaltim,” harap Maya tim ACT Consulting.


Dapatkan Update Berita

BERITA LAINNYA