Kamis, H / 28 Maret 2024

Makna Al-Kahfi, Ary Ginanjar: Saya Tidak akan Pernah Lupa Mengucapkan Insya Allah (2)

Senin 17 Feb 2020 14:27 WIB

Reporter :Endah Diva Qaniaputri

Ary Ginanjar Agustian saat disuntik vaksin meningitis di Menara 165

Foto: Instagram @ary.ginanjar

ESQNews.id, JAKARTA - Ingat, apa saja bisa terjadi atas Kehendak Allah. Sungguh Allah Maha Berkuasa. Namun Allah sungguh Maha Pembimbing dan Allah Maha Penyayang.



“Mulai saat itu, saya tidak akan pernah lupa mengucapkan "Insyaa Allah/Inshaa Allah". Namun bukan sekedar ucapan basa-basi, tapi sebuah kesadaran diri yang bersumber dari hati,” pungkasnya.



Inilah ayatnya:


"Dan jangan sekali-kali engkau mengatakan terhadap sesuatu: 'Sesungguhnya aku akan mengerjakan itu besok pagi, kecuali (dengan menyebut), Insyaa Allah. Dan ingatlah kepada Tuhanmu, apabila engkau lupa dan katakanlah, “Mudah-mudahan Tuhanku akan memberiku petunjuk kepadaku agar aku yang lebih dekat (kebenarannya) daripada ini.” (QS. Al Kahfi: 23-24)


<more>


Hikmahnya bagi Ary, Iman dan cintanya kepada Allah semakin bertambah lagi. Dadanya merasa bergetar setiap mendengar kata Allah dan melihat tulisan "ALLAH" yang tertulis di Puncak Menara 165.


Dapatkan Update Berita

BERITA LAINNYA